SEJARAH SINGKAT
SMK Negeri 2 Bawang, meski terasa sebagai sekolah baru , namun keberadaannya telah lama ada. Sekolah telah berdiri sejak tahun 1953, pertama dikenal sebagai ST Negeri Banjarnegara kemudian mulai tahun pelajaran 1992/1993 diubah statusnya menjadi SLTP Negeri 4 Bawang Banjarnegara.
Seiring perjalanan sang waktu, untuk memenuhi kebutuhan dan dinamika masyarakat di Banjarnegara maka sesuai SK Bupati Banjarnegara No. 421.2/510 tahun 2003 tanggal 5 Desember 2003 diubah lagi statusnya, alih fungsi menjadi SMK Negeri 2 Bawang – Banjarnegara.
TUJUAN SMK
SMK Negeri 2 Bawang sebagai Sekolah Menengah Kejuruan ( SMK ) Negeri bertujuan menyiapkan siswa/lulusan ;
1. Menjadi tenaga kerja terlatih tingkat menengah untuk memenuhi kebutuhan dunia usaha dan dunia industri DU/DI.
2. Menjadi tenaga siap kerja dan mampu bersaing ( Kompetitif ) dalam memasuki dunia kerja serta dapat mengembangkan sikap profesional dalam lingkup keahliannya.
3. Mampu mengembangkan kemandirian (Berwiraswasta/Berwirausaha ) dengan keahlian yang diperoleh disekolah.
4. Menjadi warga negara yang Produktif, kreatif dan berahlak mulia.
SISTEM PENDIDIKAN
Sistem pendidikan menggunakan Sistem Pendidikan Ganda yaitu pendidikan dilakukan disekolah dan dunia usaha dan dunia industri DU/DI melalui On The Job Training ( Latihan Kerja ).
Libur Sekolah
Translate
Category
Link
Tukeran Link
Jejak Pendapat
Masuk E-Mail Kamu
SELAMAT DATANG
Selamat datang di blog milik kelas 10 TKJ 1 smk n 2 bawang . Blog ini di buat oleh anak-anak 10 TKJ 1,untuk media belajar, bagi pengunjung blog ini di mohon meninggal kan pesan & komentar.Dan apabila anda memiliki pertanyaan,bisa bertanya di sini, mungkin ada yang bisa menjawab.CATONE yang menjadi judul blog ini adalah singkatan dari KOMUNITAS ANAK TKJ ONE..
www.smkn2bawang.com
Jumat, 21 November 2008
Sejarah Sekolah
Diposting oleh
CATONE
di
19.20
Label: Sejarah Sekolah
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Jam
Search This Page
Kalender
Search Engine
buat yang mau tambah emotion di comment-nya,klik aja tanda +,pilih,trus shout..
0 komentar:
Posting Komentar